JAKARTA - Ini informasi mengenai syarat dan tugas seorang Asdos yang perlu diketahui. Profesi sebagai Asisten Dosen (Asdos) menjadi salah satu pekerjaan menantang bagi kamu yang menyukai dunia akademis.
Saat ini banyak mahasiswa yang telah menjadi Asdos ketika masih duduk di bangku kuliah. Biasanya mulai jadi asdos di mata kuliah yang ada praktikumnya dan kebanyakan adalah mahasiswa semester akhir.Lalu apa syarat dan tugas Asdos? Artikel kali ini akan menjawabnya, simak ya!

Syarat Jadi Asdos


1.
Baru lulus atau mahasiswa aktif di semester akhir


Mereka dipilih karena masih fresh dengan ilmu yang mereka pelajari. Jadi mereka masih ingat teori maupun praktek yang dipelajari.

2.
IPK Minimal 3,0


Sejumlah kampus mensyaratkan IPK minimum 3,0 bahkan lebih. Bahkan ada yang membuat aturan minimal 3,5 atau setara dengan cumlaude. IPK memang masih dianggap jadi indikator mereka memiliki pemahaman baik tentang materi kuliah.

3. Minat dengan mata kuliah yang dipilih


Asdos biasanya hanya membantu satu atau dua dosen saja. Otomatis mereka harus benar-benar paham dengan mata kuliah yang mereka pilih.

4. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik


Layaknya dosen, seorang Asdos juga harus mampu berkomunikasi dengan baik. Jika public speaking kamu baik, maka mahasiswa akan paham dengan materi yang kamu sampaikan.

5. Disiplin dan Tanggung Jawab


Meskipun berstatus asisten, bukan berarti tugasnya sedikit. Tapi sebaliknya.

Tugas Asdos :


1. Bantu dosen mempersiapkan materi kuliah
2. Mengganti dosen jika berhalangan hadir
3. Membantu penelitian dosen
4. Membantu administrasi akademi
Baca Lebih Lanjut
Beasiswa Telkom University 2024 yang Masih Dibuka, Kuliah Gratis Sampai Lulus
Detik
Beasiswa Unggulan Kemendikbud 2024 Masih Buka Pendaftaran, Cek Syarat dan Akses Link Daftarnya
Amalia Husnul Arofiati
25 Alasan Masuk SMK untuk MPLS 2024, Penuh Motivasi dan Semangat
Abu Hurairah
Dihina Miskin, Rahmat Kuli Angkut Gula Justru Lulus Jadi Polisi, Rela Terjang Banjir Demi Dapat Uang
Arie Noer Rachmawati
Sosok Rahmat Kuli Pengangkut Gula Lulus Jadi Polisi, Tangis Ibunya Pecah, Sempat Dihina Kurang Mampu
Salma Dinda Regina
Mau Kerja di Bank? 8 Jurusan Kuliah Ini Bisa Wujudkan Impianmu
Sindonews
Putus Kuliah Tapi Bisa Kerja di Turki, Inilah Cerita Ripal
Detik
Syarat Beasiswa Unggulan 2024 Dibuka Hingga 14 Juli 2024, Mahasiswa UHO Kendari Bisa Daftar
Amelda Devi Indriyani
Kerja di Bank Jurusan Apa? Inilah Prodi Kuliah yang Dibutuhkan
Detik
Tekad Perajin Batu Akik di Madura Kuliahkan Anak, Penghasilan Tak Menentu, Ajukan KIP Tak Berhasil
Samsul Arifin