BANJARMASINPOST.CO.ID, BALIKPAPAN - Satu korban tenggelam, speedboat tabrak kapal tongkang rute Balikpapan-Penajam Paser Utara, Minggu (21/7/2024).

Adapun yang dalam pencarian merupakan seorang bocah bernama Zaki (12).

Hingga berita ini ditulis,masih menghimpun keterangan resmi mengenai insiden tersebut.

Sementara itu, memasuki pukul 12.50 Wita, proses pencarian masih berlangsung.

Telah terjadi kecelakaan laut antara speedboat dengan kapal tongkang, Minggu (21/7/2024).

Salah seorang korban yang tak sadarkan diri dengan mulut berbusa segera dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan penanganan medis, usai mengalami kecelakaan laut, Minggu (21/7/2024).
Salah seorang korban yang tak sadarkan diri dengan mulut berbusa segera dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan penanganan medis, usai mengalami kecelakaan laut, Minggu (21/7/2024). (TRIBUNKALTIM.CO/HO)

Dimana kejadiannya diperkirakan sekitar pukul 11.00 Wita. Dimana satu korban diduga tenggelam.

Informasi yang dihimpun, speedboat tersebut mulanya tengah menyebrangi rute Balikpapan-Penajam Paser Utara.

Namun setibanya di Buluminung, Penajam, PPU, speedboat tersebut menubruk sebuah kapal tongkang.

Penumpangnya praktis terlempar ke perairan dan terdapat satu orang korban yang masih dalam pencarian, sementara satu orang berhasil diselamatkan.

Korban selamat ditemukan dalam kondisi tidak sadarkan diri dan mulut berbusa, kini telah dievakuasi ke rumah sakit.

"Satu korban sudah di RS Pertamina Balikpapan dan rencana diarahkan ke RS Bhayangkara. Satu korban lagi dalam pencarian," ungkap Korlap Info Bencana Balikpapan, Ruslan.

 

 

Baca Lebih Lanjut
Cek Jadwal Berangkat 8 Speedboat Reguler Rute Nunukan-Tarakan, Harga Tiket Rp 280 Ribu Perorang
Junisah
Riset sebut permintaan rumah di wilayah sekitar IKN tumbuh 63,4 persen
Antaranews
Disaksikan Pengunjung Pelabuhan, Sebuah Kapal Klotok Karam di Pelabuhan Balikpapan Kaltim
Edi Nugroho
Berikut Tiga Jadwal Keberangkatan Speedboat Reguler Rute Tana Tidung-Tarakan Hari Ini
Junisah
Dua Speedboat Reguler Rute Nunukan-Tarakan Tidak Berlayar Siang Ini, Begini Alasannya
Junisah
Jadwal Speedboat Reguler Rute Tana Tidung-Tarakan Hari Ini, Berangkat dari Pelabuhan Tideng Pale
Junisah
Studi: Pencari properti di IKN didominasi generasi muda 18 - 34 tahun
Antaranews
BREAKING NEWS: Kapal Nelayan Asal Herlang Bulukumba Tenggelam di Perairan Pamatata Selayar
Saldy Irawan
Polisi tangkap pria yang tabrak kafe di Paris, tewaskan satu orang
Antaranews
Rizki, Korban Tenggelam di Pantai Karang Papak Garut Ditemukan Dalam Kondisi Meninggal Dunia
Mutiara Suci Erlanti