TRIBUNNEWSBOGOR.COM - Berikut cara membuat bakso goreng (basreng) mekar yang garing dan anti alot.

Bakso goreng yang mekar dan garing biasanya jadi favorit orang-orang.

Apalagi jika bakso goreng tidak alot ketika sudah dingin.

Simak begini resep dan cara membuatnya.

Bahan-bahan

Bahan

  • 150 gram paha ayam dan kulitnya, potong kecil-kecil
  • 100 gram udang kupas
  • 2 siung bawang putih, haluskan
  • 1 sdm kecap asin
  • 2 sdt minyak wijen
  • 25 ml air es
  • 1/2 sdt baking powder
  • 1/2 sdt baking soda
  • 50 gram tepung tapioka

Langkah Pembuatan

  1. Giling semua bahan dengan chopper sampai halus

  2. Panaskan minyak yang banyak untuk menggoreng

  3. Ambil adonan lalu bentuk bulat menggunakan sendok

  4. Kemudian goreng sampai mengembang setengah matang

  5. Angkat bakso goreng, belah jadi empat bagian tanpa putus

  6. Jika sudah, taruh kembali ke dalam minyak panas dan goreng sampai matang dan mekar.

  7. Bakso goreng siap disajikan

{"tag_4":"90490","tag_title_4":"basreng","article_section_type":"resep-masakan","description_receipt":"

TRIBUNNEWSBOGOR.COM - <\/strong>Berikut cara membuat bakso goreng (basreng) mekar yang garing dan anti alot.<\/p>\r\n

Bakso goreng yang mekar dan garing biasanya jadi favorit orang-orang.<\/p>\r\n

Apalagi jika bakso goreng tidak alot ketika sudah dingin.<\/p>\r\n

Simak begini resep dan cara membuatnya.<\/p>","prep_time":"20 menit","cook_time":"30 menit","serving_number":"6 porsi","jenis_sajian":"Indonesian","calories":"150 kkal","bahan_0":"Bahan","bahan_detail_0_0":"150 gram paha ayam dan kulitnya, potong kecil-kecil","bahan_detail_0_1":"100 gram udang kupas","bahan_detail_0_2":"2 siung bawang putih, haluskan","bahan_detail_0_3":"1 sdm kecap asin","bahan_detail_0_4":"2 sdt minyak wijen","bahan_detail_0_5":"25 ml air es","bahan_detail_0_6":"1\/2 sdt baking powder","bahan_detail_0_7":"1\/2 sdt baking soda","bahan_detail_0_8":"50 gram tepung tapioka","bahan_detail_index_0":"0,1,2,3,4,5,6,7,8","bahanindex":"0","step_receipt_0":"

Giling semua bahan dengan chopper sampai halus<\/p>","step_receipt_1":"

Panaskan minyak yang banyak untuk menggoreng<\/p>","step_receipt_2":"

Ambil adonan lalu bentuk bulat menggunakan sendok<\/p>","step_receipt_3":"

Kemudian goreng sampai mengembang setengah matang<\/p>","step_receipt_4":"

Angkat bakso goreng, belah jadi empat bagian tanpa putus<\/p>","step_receipt_5":"

Jika sudah, taruh kembali ke dalam minyak panas dan goreng sampai matang dan mekar.<\/p>","step_receipt_6":"

Bakso goreng siap disajikan<\/p>","stepsindex":"0,1,2,3,4,5,6","fullpage":"0"}

Baca Lebih Lanjut
Cara Membuat Bubuk Koya Soto Lamongan, Cuma Pakai 2 Bahan, Rasanya Gurih
Tsaniyah Faidah
4 Tips Menggoreng Rengginang agar Mekar dan Renyah, Ikuti Cara Ini Dijamin Anti Gagal
Dok Grid
Dibocorkan Pedagang Langganan, Satu Bahan Ini Bikin Tempe Mendoan Renyah dan Tidak Lembek, Matangnya Pas!
Dok Grid
Tips Jitu Memasak Nasi untuk Nasi Goreng Supaya Tidak Lembek, Langsung dari Chef Hotel
Dok Grid
Nyeleneh! Wanita Ini Bikin Bunga Mawar Goreng Tepung
Detik
Makan Bawang Putih Goreng Setiap Hari Ternyata Ampuh Usir Penyakit Berbahaya Ini, Tidak Perlu Datang Ke Dokter
Dok Grid
Naksir Dengan Kakak Kelas? Pakai 6 Tips Chatting Ini Agar Tidak Garing
Dok Grid
Mahasiswa S3 Ini Tak Gengsi Jualan Ayam Goreng di Pinggir Jalan
Detik
Belajar dari Kasus Saaih Halilintar: Cara Mudah Membuat NPWP Secara Online dan Offline
Sindonews
Embusan Angin AC Mobil Tidak Dingin? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Detik