Program bantuan sosial KIS diberikan kepada masyarakat yang termasuk dalam kategori kurang mampu dengan tujuan untuk mempermudah akses mereka terhadap layanan kesehatan.

Bansos KIS ditujukan untuk dua kelompok masyarakat yaitu mereka yang tergolong tidak mampu dan tidak memiliki kemampuan keuangan yang memadai, yang disebut sebagai PSM.

Selain itu, ada juga kelompok PBPU yang mencakup masyarakat dengan kondisi ekonomi rentan.

Sehubungan dengan itu, berikut cara cek penerima bansos KIS secara online.

Cara cek penerima bansos KIS online

1. Melalui cek bansos

- Akses laman cekbansos.kemensos.go.id

- Isi data lokasi, mulai dari provinsi, kota, kabupaten, desa, hingga kecamatan

- Masukkan data penerima manfaat

- Isi empat kode verifikasi yang tersedia

- Klik tombol ‘Cari Data’ dan tunggu hingga sistem menampilkan data lengkap penerima manfaat.

2. Melalui laman BPJS Kesehatan

- Kunjungi situs www.bpjs-kesehatan.go.id

- Cari menu ‘Layanan BPJS’ atau ‘Pelayanan Online’

- Masukkan data lokasi seperti provinsi, kabupaten, kota, kecamatan, dan desa

- Ikuti petunjuk yang diberikan dan isi kolom yang diminta, seperti NIK atau nomor KIS

3. Melalui aplikasi BPJS Kesehatan

- Unduh aplikasi BPJS Kesehatan resmi melalui Google Playstore

- Buka aplikasi dan login dengan akun Anda

- Pilih menu ‘Profil’ dan cek ‘Data Peserta’

- Periksa kolom 'Status Peserta'

- Jika tertera keterangan ‘PBI JK’, berarti Anda merupakan penerima bansos KIS

Itulah beberapa cara cek bansos KIS secara online. Semoga membantu.

Baca Lebih Lanjut
CAIR! Ini Penerima BLT Rp900.000, Cek NIK KTP Segera
Fitria Azizah Banowati
Cara Cek KTP Dipakai Pinjol atau Tidak, Bisa Mengajukan Lewat Online dan Offline
Muji Lestari
Cara Dapat Saldo Dana 270 Ribu Setiap Hari Secara Cuma-Cuma? Begini Caranya
Nurliasa
Lapor Jual Kendaraan Bermotor Bisa Lewat Pajak Online, Begini Caranya!
Sindonews
LINK DANA KAGET 3 November 2024, Penghasil Saldo Gratis Rp 200.000 Lewat Aplikasi Ini!
Dinar Febiola
Inilah 3 Cara Mengatasi BPJS Non Aktif di Akhir Bulan yang Umum Dilakukan
Mohammad Yan Yusuf
LINK DANA KAGET 1 November 2024, Dapatkan Saldo Hingga Rp 500 Ribu Lewat Cara Ini!
Dinar Febiola
Mudah! Ini Link dan Cara Menggunakan Send The Song yang Viral di X
Abdul Rosid
WASPADA 7 Modus Terbaru Penipuan Lewat WhatsApp, Korbannya Banyak Banget!
CNBC Indonesia
Memori Penuh? Jangan Buru-buru Hapus Aplikasi atau Foto Video Penting di HP, Coba Pakai 2 Cara Ini untuk Mengatasinya!
Sulistiyaningsih