TRIBUNBATAM.id- Berikut cara top up ShopeePay lewat BRImo di HP bagi nasabah BRI.
Super Apps BRI, BRImo memberikan kemudahan dalam melakukan pengisian saldo dompet digital.
Seperti pengisian saldo ShopeePay tanpa harus keluar rumah.
Pasalnya lewat layanan BRImo dari Bank BRI Anda bisa lakukan top up ShopeePay dengan efektif.
Untuk minimum top up saldo ShopeePay lewat BRI adalah nominal Rp 10.000 tanpa kelipatan tertentu.
Apabila belum upgrade akun premium, jumlah maksimum top up saldo ShopeePay via BRI adalah Rp 2.000.000.
Dari syarat upgrade akun premium, jumlah maksimum top up saldo ShopeePay juga naik menjadi Rp 10.000.000 saja.
Cara Top Up ShopeePay Lewat BRImo
Berikut langkah mudah cara top up ShopeePay lewat BRImo tanpa ribet:
(TribunBatam.id)